/* adsense*/ /*adsense*/ nighttraveller: Ditemukan Air Mengalir di Planet Mars

29 September 2015

Ditemukan Air Mengalir di Planet Mars

Air mengalir ditemukan di Mars dan hal ini dikonfirmasi oleh ilmuwan NASA. Lembah dan bukit ditemukan dialiri oleh air pada saat musim panas di Mars. Penemuan ini menaikkan kemungkinan bila planet ini ditempati oleh kehidupan.


Ilmuwan masih belum yakin darimana air ini berasal akan tetapi secara garis besar air berasal dari bawah tanah atau hasil kondensasi di atmosfir.


Ilmuwan utama yang berkontribusi terhadap penemuan ini adalah Michael Meyer, Lead Scientiest di program Mars Exploration milik NASA. Sehingga hal ini memberikan kesimpulan bila planet ini bukanlah tempat yang kering kerontang sebagaimana yang selama ini kita kenal.


sumber berita


http://www.theguardian.com/science/2015/sep/28/nasa-scientists-find-evidence-flowing-water-mars


http://www.nytimes.com/2015/09/29/science/space/mars-life-liquid-water.html?_r=0


http://edition.cnn.com/2015/09/28/us/mars-nasa-announcement/


https://www.nasa.gov/press-release/nasa-confirms-evidence-that-liquid-water-flows-on-today-s-mars/

No comments:

Post a Comment

Posisi Pengelasan

 Dalam melakukan pengelasan posisi pengelasan adalah salah satu hal yang perlu diperhatikan. Pekerjaan pengelasan akan menghasilkan hasil la...